Tubuhmu Adalah Bait Roh Kudus: Pendidikan Seks Terhadap Anak Usia Dini

Authors

  • Suardin Zai Sekolah Tinggi Teologi Ekumene (STTE) Jakarta
  • Martina Novalina Sekolah Tinggi Teologi Ekumene (STTE) Jakarta
  • Yusuf Setiawan Sudarso Kusumo Sekolah Tinggi Teologi Ekumene (STTE) Jakarta
  • Edwin Goklas Silalahi Sekolah Tinggi Teologi Ekumene (STTE) Jakarta
  • Elieser R Marampa Sekolah Tinggi Teologi Ekumene (STTE) Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.54765/silihasah.v1i2.57

Keywords:

Anak usia dini, tubuh bait-Roh Kudus, edukasi seks

Abstract

Maraknya pelecehan seksual pada anak menjadi fenomena yang memprihatinkan. Beberapa dampak pelecehan seksual mengakibatkan masa depan anak menjadi suram. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan pemahaman serta implikasi dari teks 1 korintus 6:19a sehingga pembaca mengambil bagian dalam memberikan edukasi kepada anak untuk menjaga dan menghindari dirinya dari kasus pelecehan seksual. Metode penelitian ini menggunakan metode pendekatan kualitatif deskriptif melalui metode studi Pustaka. Hasil yang didapat adalah pendidikan tentang seks dapat diberikan kepada anak usia dini dengan memahami makna tubuhmu adalah bait roh kudus di dalam 1 korintus 6:19a. Oleh karena itu, diperlukan perhatian yang lebih terhadap anak-anak, tidak hanya secara jasmani tetapi juga rohaninya. Pendampingan orang tua memegang peranan yang sangat penting dalam penerapan Pendidikan seks. Keselamatan jiwa anak merupakan tanggung jawab besar yang harus diwujudnyatakan agar anak dapat sejahtera dalam masa perkembangan dan pertumbuhannya, terutama dalam pertumbuhan kerohaniannya. 

References

Abidin, A. M. (2019). Pengaruh penerapan kegiatan keagamaan di lembaga pendidikan formal terhadap peningkatan kecerdasan spiritual anak. AN-NISA, 12(1), 570–582. https://doi.org/10.30863/annisa.v12i1.452

Abrori, & Qurbaniah, M. (2017). Infeksi menular seksual: Buku ajar. UM Pontianak Press.

Agustang, Ahmad, A., & Hafid, E. (2023). Pendidikan anak dalam keluarga. Jurnal Ilmu Pendidikan dan Sosial, 2(2), Article 2. https://doi.org/10.58540/jipsi.v2i2.221

Aisyah, N. S., & Nugraha, S. A. (2023). Metode pembiasaan dalam mengembangkan kecerdasan spiritual anak. Jurnal Pelita PAUD, 8(1), Article 1. https://doi.org/10.33222/pelitapaud.v8i1.3281

Ali, Y. F., & Rosaline, V. F. (2020). Peran sekolah dalam mencegah penyalahgunaan konten pornografi melalui pendidikan seks. Mores: Jurnal Pendidikan Hukum, Politik, dan Kewarganegaraan, 2(2), Article 2.

Anhusadar, L., & Kadir, A. (2023). Fathering dalam pengasuhan anak usia dini pada masyarakat suku Bajo. Murhum: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(1), 21–30. https://doi.org/10.37985/murhum.v4i1.157

Anu, H. T. C., Marampa, E. R., Kainara, S. D., & Alunat, Y. E. (2023). Urgensi pendidikan seks pada anak sejak dini berdasarkan Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2014 tentang perlindungan anak. Paedagoria: Jurnal Kajian, Penelitian dan Pengembangan Kependidikan, 14(1), 22–29. https://doi.org/10.31764/paedagoria.v14i1.12467

Barliyana, N. F. (2020). Etika seksual dalam Gereja Roma Katolik dan Gereja Kristen Protestan.

Galih, P. (2023, Februari 24). Update kasus pelecehan anak oleh mantan camat Bekasi, KPAD: Kami sudah dampingi sebelum viral. Suara.com. https://bekaci.suara.com/read/2023/02/24/204122/update-kasus-pelecehan-anak-oleh-mantan-camat-bekasi-kpad-kami-sudah-dampingi-sebelum-viral

Gulo, M. (2016). Studi eksegetis ungkapan “tubuhmu adalah bait Roh Kudus” berdasarkan 1 Korintus 6:19. Manna Rafflesia, 3(1), Article 1. https://doi.org/10.38091/man_raf.v3i1.66

Halawa, J. (2019). Seks menurut Alkitab sebagai kontribusi bagi pengajaran Gereja masa kini. Scripta: Jurnal Teologi dan Pelayanan Kontekstual, 8(2), Article 2. https://doi.org/10.47154/scripta.v8i2.70

Hasiana, I. (2020). Peran orangtua dalam pendidikan seksual anak usia dini. Wahana, 72(2), 118–125. https://doi.org/10.36456/wahana.v72i2.2725

Hidayati, H., Khotimah, T., & Hilyana, F. S. (2021). Pembentukan karakter religius, gemar membaca, dan tanggung jawab pada anak sekolah dasar. Jurnal Pendidikan Glasser, 5(2), Article 2. https://doi.org/10.32529/glasser.v5i2.1038

Ikhsendy, I., Umboh, A., Dako, E., Winolata, K., Hasibuan, M., Ningrum, R., Permadi, D., Anggraeny, A., Rahiq, M., & Ahnaf, A. (2023). Pencegahan kekerasan seksual pada anak melalui komunikasi antarpribadi orang tua dan anak di Meruya Utara. Pendidikan Karakter Unggul, 1(2). https://karakter.esaunggul.ac.id/index.php/pku/article/view/76

Irawati, W. (2022). Perlindungan hukum terhadap anak korban tindak pidana kekerasan seksual (Studi di Unit Pelaksanaan Teknisi Daerah Perlindungan Perempuan dan Anak Kota Jambi) [Other, ilmu hukum]. https://repository.unja.ac.id/40787/

Laia, F. (2023). Tinjauan yuridis pemidanaan pelaku tindak pidana persetubuhan terhadap anak. Jurnal Panah Keadilan, 2(1), Article 1.

Mandacan, Y. (2020). Kesetaraan pria dan wanita (gender) menurut Alkitab. Logon Zoes: Jurnal Teologi, Sosial dan Budaya, 2(1), 42–58. https://doi.org/10.53827/lz.v2i1.11

Marlina, A., Hidayanti, M., & Lita, L. (2021). Pentingnya kerjasama orang tua untuk menanamkan kedisiplinan dan tanggung jawab pada anak. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan, 3, 759–764.

Mas’udah, S. (2023). Sosiologi keluarga: Konsep, teori, dan permasalahan keluarga. Prenada Media.

Masykuroh, K., & Qosyasih, N. N. S. (2023). Pelatihan peningkatan kesadaran orang tua pada pendidikan seksual anak usia dini. BEMAS: Jurnal Bermasyarakat, 4(1), Article 1. https://doi.org/10.37373/bemas.v4i1.499

Mubhar, I. Z. (2021). Konsep seksual dalam Islam. Jurnal Mimbar: Media Intelektual Muslim dan Bimbingan Rohani, 7(2), Article 2. https://doi.org/10.47435/mimbar.v7i1.775

Muslich, I. M., Ni’mah, M., & Kiromi, I. H. (2023). Pentingnya pengenalan seks dalam pencegahan sexual abuse pada anak usia dini. Generasi Emas: Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini, 6(1), Article 1. https://doi.org/10.25299/ge:jpiaud.2023.vol6(1).11886

Muslim, M., & Ichwan, I. (2021). Peran orang tua dalam pendidikan seks pada anak usia dini. Pelangi: Jurnal Pemikiran dan Penelitian Islam Anak Usia Dini, 2(1), 60–73. https://doi.org/10.52266/pelangi.v2i1.576

Napitupulu, Y. R., & Julio, B. A. (2023). Pelecehan seksual anak di bawah umur pada anak Indonesia. Jurnal Multidisiplin Indonesia, 2(10), 3088–3095. https://doi.org/10.58344/jmi.v2i10.582

Nduru, Y. N., Zai, S., Marampa, E. R., Triyanto, Y., & Sunardi, P. (2023). Pelayanan holistik orang tua Kristen: Sebuah upaya mencegah dampak negatif media sosial pada anak usia dini. Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran (JRPP), 6(3), Article 3. https://doi.org/10.31004/jrpp.v6i3.19090

Pranoto, D. S., Waharman, Gulo, M., Dilla, M., & Supriadi, M. N. (2016). Manna Rafflesia: Vol. 3, No. 1 (Oktober 2016). Sekolah Tinggi Teologi Arastamar Bengkulu.

Sabdono, E. (2022). Dinamika hidup bertuhan. Truth Literature.

Septiyani, R., Jesika, S., Pratiwi, W., Antoni, F., Handani, D., & Albadry, S. A. (2023). Pengaruh role model terhadap minat berwirausaha pada siswa siswi kelas XII SMK N 1 Bungo. Nusantara: Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial, 10(2), Article 2. https://doi.org/10.31604/jips.v10i2.2023.1016-1035

Setyobekti, A. B. (2022). Marriage guidance. HegelPustaka.

Simanjuntak, E., & Prayitno, I. S. P. (2022). Peran guru sekolah minggu terhadap pendidikan seks bagi anak sekolah minggu usia dini. Fidei: Jurnal Teologi Sistematika dan Praktika, 5(2), Article 2.

SIMFONI-PPA. (2023). https://kekerasan.kemenpppa.go.id/register/login

Sinaga, M. (2021). Mendidik anak takut akan Tuhan. Jurnal Euangelion, 1(2), Article 2.

Suhsmi, N. C., & Ismet, S. (2021). Materi pendidikan seks bagi anak usia dini. Jurnal Golden Age, 5(01), Article 01. https://doi.org/10.29408/goldenage.v5i01.3486

Susmayanti, H. (2023). Kronologi mama muda di Jambi lecehkan 17 anak di bawah umur, modusnya rental playstation. Tribunjogja.com. https://jogja.tribunnews.com/2023/02/06/kronologi-mama-muda-di-jambi-lecehkan-17-anak-di-bawah-umur-modusnya-rental-playstation

Syofiyanti, D. (2022). Monograf pengembangan model pendidikan seks untuk anak dengan pendekatan Index Card Match di sekolah dasar. CV. Bintang Semesta Media.

Syukur, T. A., Haddar, G. A., Istiqamah, Fahmi, A. I., Hairidah, Risan, R., Sugisman, Siswantara, Y., Setya, D. N., Arum, Zaenurrosyid, A., Novelti, & Maq, M. M. (2023). Pendidikan anak dalam keluarga. Pt Global Eksekutif Teknologi. https://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456789/68076

Tobing, C. M. H., & Machmud, E. Y. (2018). Edukasi seks pada anak usia dini melalui terapi gambar orang. Seminar Nasional dan Diskusi Panel Multidisiplin Hasil Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2018, 1(1), Article 1. https://proceeding.unindra.ac.id/index.php/dispanas2018/article/view/83

Wati, L. F., Oktariana, R., & Fitriani, F. (2023). Analisis bimbingan guru dalam upaya pencegahan pelecehan seksual pada anak usia dini di TK Negeri 5 Kota Banda Aceh. Ristekdik: Jurnal Bimbingan dan Konseling, 8(1), Article 1. https://doi.org/10.31604/ristekdik.2023.v8i1.73-82

Yusuf, R. N., Khoeri, N. S. T. A. A., Herdiyanti, G. S., & Nuraeni, E. D. (2023). Urgensi pendidikan anak usia dini bagi tumbuh kembang anak. Plamboyan Edu, 1(1), 37–44.

Zaluchu, S. E. (2020). Strategi penelitian kualitatif dan kuantitatif di dalam penelitian agama. Evangelikal: Jurnal Teologi Injili dan Pembinaan Warga Jemaat, 4(1), 28–38. https://doi.org/10.46445/ejti.v4i1.167

Published

2024-08-22

How to Cite

Suardin Zai, Novalina, M., Kusumo, Y. S. S., Silalahi, E. G., & Marampa, E. R. (2024). Tubuhmu Adalah Bait Roh Kudus: Pendidikan Seks Terhadap Anak Usia Dini. Jurnal Silih Asah, 1(2), 182–195. https://doi.org/10.54765/silihasah.v1i2.57